APO Atau Apochromatic juga dikenal sebagai “apochromat” merupakan lensa yang didesain untuk meminimalkan chromatic aberration, dengan memasukkan tiga panjang gelombang cahaya dalam daerah fokus. Lensa jenis ini menawarkan koreksi yang bagus terhadap chromatic aberration dalam lensa achromatic biasa, dan ditemukan di tahun 1868 oleh Ernst Abbe (1840-1905) of Carl Zeiss untuk dipakai dalam mikroskop.