rss

Waterblock

Waterblock adalah komponen heatsink dari sistem water cooling. Komponen ini memiliki dua bagian, baik berjenis aluminum maupun tembaga, yang digabungkan menjadi satu untuk membentuk blok heatsink yang didalamnya terdapat rongga-rongga tempat bahan cairan mengalir. Bagian ujung dari tiap rongga (kanal), memiliki konektor inlet maupun outlet, sebagai penghubung dengan selang atau juga pipa yang berfungsi mengalirkan bahan cairan pendingin ke seluruh sistem water cooling lainnya. Kanal atau rongga ini biasanya berbentuk pola zig-zag, untuk memungkinkan efektifi tas luas permukaan bagi penyaluran panas yang lebih besar.
Custom Search

Postingan Populer

 

ads